Tag Archives: Tim

Daftar Pertanyaan Saat Sesi Pertemuan Satu lawan Satu (One on One)

Dalam 2 bulan terakhir saya mengadakan sesi pertemuan satu lawan satu (one-on-one) dengan anggota tim. Satu lawan satu adalah forum antara seorang manager dan satu anggota timnya. Satu lawan satu biasanya diadakan secara rutin, semisal dua minggu sekali. Sebelum memulai pertemuan satu lawan satu saya bingung pertanyaan apa yang ingin disampaikan sehingga mencari beberapa artikel, kemudian pertanyaan tersebut saya kumpulkan hingga muncul seperti ini:

Dilihat sebanyak : 752 kali

Program AMA (Ask Me Anything) di Tim

Hari ini saya dan tim mengadakan acara AMA (Ask Me Anything) yang bertujuan menjalin Silaturahmi dan hubungan persaudaraan makin erat.

Apa itu AMA?
AMA sendiri merupakan singkatan dari Ask Me Anything, yang dalam bahasa Indonesia artinya “tanya apa saja kepada saya.”

Pada sesi AMA, kita dapat langsung bertanya kepada narasumber yang terpilih secara acak. Narasumber yang terpilih tak perlu khawatir ada pertanyaan yang tidak dijawab, karena sesuai namanya, anggota bebas bertanya apa saja. Bahasa yang digunakan juga friendly sehingga membuat anggota nyaman mendengarnya.

Cara main:
Pemilihan narasumber, akan diacak menggunakan SPIN,  terus harus menyiapkan materi (dimulai perkenalan diri, tempat tinggal, pendidikan, pengalaman kerja dan cerita kalau ada unek2 selama sprint berlajan) setelah itu anggota lain bisa bertanya kepada narasumber (AMA).

Dilihat sebanyak : 80 kali

Keterampilan Melatih Agar Tim Menjadi Lebih Baik

Sempat nonton video berikut yang dibagikan oleh tim HR ditempat kerja tentang bagaimana keterampilan agar tim menjadi lebih baik, dari video tersebut saya simpulkan:

Dilihat sebanyak : 13 kali