Category Archives: Kuliah S2
PrivateLabel dan WhiteLabel di Rantai Pasok
Private label dan white label mungkin adalah dua istilah yg paling sering disalahgunakan dan membingungkan dalam rantai pasok. Keduanya mengacu pada produk-produk yg di-rebranding oleh retailer, namun ada perbedaan tipis di antara keduanya.
White label, produk generik dibuat oleh pabrik diperuntukkan bagi banyak retailer. Misalnya, produsen white label akan menjual sabun generik ke 10 pengecer berbeda. Setiap pengecer dapat memberi branding produk sesuai dg keinginan mereka.
Dilihat sebanyak : 51 kali
Belajar Manajemen Teknologi
Belajar Manajemen Teknologi ternyata sangat menarik buat saya dalami, bagaimana teknologi bisa memberikan dampak pada berubahnya perspektif dari manajemen. Manajemen Teknologi adalah serangkaian disiplin ilmu manajemen yang memungkinkan organisasi untuk mengelola dasar-dasar teknologi untuk menciptakan keunggulan kompetitif. Penasaran seperti apa dan ruang lingkup dari Manajemen Teknologi, bisa langsung baca di artikel yang ditulis oleh: Namdeo P, Ansarie MA, Bhatnagar A: Introduction to Technology Management
Introduction to Technology ManagementDilihat sebanyak : 14 kali
Case Study : Acme Water Pumps
The Acme Water Pump company has a problem. The pumps are fairly expensive to make and store, so the company tends to keep the inventory low. At the same time, it is important to respond to demands quickly, since a customer who wants a water pump is very likely to get one from a competitor if Acme doesn’t have one available immediately. A cm e’s current policy to produce pumps is to produce 100 per week, which is the average demand. Even this is a problem, as the production manager has pointed out, since the equipment is also used for other products and the lot size of 300 would be much more efficient. He said he is currently set up for water pump production for the next week and states that he has capacity available to produce 300 at a time next week.
Dilihat sebanyak : 1045 kali
Case Study: The Mobile Pocket Office
QUESTIONS
- What kinds of applications are described here? What business functions do they support? How do they improve operational efficiency and decision making?
- Identify the problems that businesses in this case study solved by using mobile digital devices.
- What kinds of businesses are most likely to benefit from equipping their employees with mobile digital devices such as iPhones and iPads?
- One company deploying iPhones has said, “The iPhone is not a game changer, it’s an industry changer. It changes the way that you can interact with your customers” and “with your suppliers.” Discuss the implications of this statement.
Dilihat sebanyak : 1795 kali
Corporate Finance Minicase: Bullock Gold Mining, Chapter 9
Book : FUNDAMENTALS OF CORPORATE FINANCE
Author
Stephen A. Ross
Massachusetts Institute of Technology
Randolph W. Westerfi eld
University of Southern California
Bradford D. Jordan
University of Kentucky
Corporate Finance Minicase: Bullock Gold Mining, Chapter 9 : Net Present Value and Other Investment Criteria
Bullock Gold Mining
Seth Bullock, the owner of Bullock Gold Mining, is evaluating a new gold mine in South Dakota. Dan Dority, the company’s geologist, has just finished his analysis of the mine site. He has estimated that the mine would be productive for eight years, after which the gold would be completely mined.
Dan has taken an estimate of the gold deposits to Alma Garrett, the company’s fi nancial offi cer. Alma has been asked by Seth to perform an analysis of the new mine and present her recommendation on whether the company should open the new mine. Alma has used the estimates provided by Dan to determine he revenues that could be expected from the mine. She has also projected the expense of opening the mine and the annual operating expenses. If the company opens the mine, it will cost $450 million today, and it will have a cash outfl ow of $95 million nine years from today in costs associated with closing the mine and reclaiming the area surrounding it. The expected cash fl ows each year from the mine are shown in the table. Bullock Mining has a 12 percent required return on all of its gold mines.
QUESTIONS
- Construct a spreadsheet to calculate the payback period, internal rate of return, modified internal rate of return, and net present value of the proposed mine.
- Based on your analysis, should the company open the mine?
- Bonus question: Most spreadsheets do not have a built-in formula to calculate the payback period. Write a VBA script that calculates the payback period for a project.
ANSWERS
1. Required Return (K) = 12%
A. Net Present Value (NPV) = – 450,000,000 + 63,000,000/(1+0,12)1 + 85.000,000/(1+0,12)2 + 120,000,000/(1+0,12)3 + 145,000,000/(1+0,12)4 + 175,000,000/(1+0,12)5 + 120,000,000/(1+0,12)6 + 95,000,000/(1+0,12)7 + 75,000,000/(1+0,12)8 + -70,000,000/(1+0,12)9 = 56,962,380.80
Diperoleh total nilai NPV sebesar $ 59.692.380,80. Nilai NPV bernilai positif. Artinya, jika perusahaan membuka tambang tersebut, maka perusahaan tidak mengalami kerugian.
B. Payback Periode (PP) =
PP 1 = 450,000,000 – 63,000,000 = 387,000,000
PP 2 = 387,000,000 – 85,000,000 = 302,000,000
PP 3 = 302,000,000 – 120,000,000 = 182,000,000
PP 4 = 182,000,000 – 145,000,000 = 37,000,000
PP 5 = 37,000,000 – 175,000,000 = – 138,000,000
Berdasarkan data diatas, pada tahun ke- 5 menunjukkan hasil negatif. Artinya, terlihat bahwa perusahaan sudah mendapatkan pemasukan.
C. Internal Rate of Return (IRR)
D. Modified Internal Rate of Return (MIRR)
2. Analysis :
Dari hasil perhitungan diatas maka dapat disimpulkan bahwa perusahaan membuka tambang apabila diperoleh data sebagai berikut :
- Nilai NPV (Net Present Value) sebesar $ 59.692.380,80 (bernilai positif) yang berarti perusahaan tidak mengalami kerugian dan mengalami keuntungan sebesar $ 59.692.380,80.
- Berdasarkan nilai payback period terlihat bahwa perusahaan sudah mendapatkan pemasukkan pada tahun ke 5 atau memiliki tingkat pengembalian yang lebih cepat dari limit tahun ke 8. Yang berarti perusahaan tidak akan mengalami kerugian
- Nilai IRR (Tingkat pengembalian internal) dengan menggunakan nilai K baru sebesar 15,6671454% dapat menghasilkan nilai NPV = 0 sehingga keputusan yang diambil perusahaan untuk membuka tambang adalah aman dan tidak menimbulkan kerugian.
Dilihat sebanyak : 2161 kali
Strategi Layanan Pelanggan (Customer Service)
Pelayanan Pelanggan (Customer Service) kelihatan sederhana tapi tak selalu mudah. Namun, kalau mau punya pelanggan yang setia harus memberikan layanan pelanggan yang tidak cuma memuaskan, tapi juga konsisten dari hulu sampai hilir. Maksudnya apa tuh? jadi kita harus melayani pelanggan dari awal, proses order sampai order diterima oleh pelanggan.
Dilihat sebanyak : 1788 kali
Membahas Modul Customer Relationship Management (CRM) di Odoo ERP
Membahas modul Customer Relationship Management (CRM) di Odoo ERP. CRM adalah integrasi dan strategi yang digunakan oleh perusahaan untuk menangani interaksi dengan pelanggan. Melalui CRM inilah kita bisa mengetahui informasi paling baru seputar pelanggan, mulai dari keluhan, permintaan produk, dan jenis servis yang perlu ditingkatkan.
Dilihat sebanyak : 1128 kali
Pengalaman Seleksi Penerimaan Pascasarjana S2 ITB 2018/2019
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
Pada bulan yang mulia ini yaitu bulan Ramadhan 1439 H hari ke 26, saya akan berbagi pengalaman ikut seleksi pascasarjana ITB untuk tahun ajaran 2018/2019 semester ganjil periode perkuliahan Agustus 2018. Saya mendaftar untuk jenjang magister (S2) gelombang ke-dua program studi Teknik Elektro bidang Rekayasa dan Manajemen Keamanan Informasi (RMKI) di Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI). Awalnya setelah saya selesai kuliah sarjana saya pengen sekali untuk melanjutkan pendidikan tetapi di karenakan materi saya belum mencukupi dan tidak mau merepotkan dan meminta uang lagi kepada orang tua, akhirnya saya mengurung niat tersebut dan mencari pekerjaan.
Dilihat sebanyak : 15158 kali
Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru Program Pascasarjana ITB Sem.II Tahun 2016-2017
Pendaftaran calon mahasiswa baru program Pascasarjana ITB untuk periode perkuliahan Januari 2017 dilaksanakan mulai tanggal 28 September 2016, pukul 17.00 WIB di tautan berikut, sesuai dengan persyaratan-persyaratan dan ketentuan di bawah ini.
Dilihat sebanyak : 236 kali
Persiapan Untuk Melanjutkan S2 di STEI ITB
Hari ini tanggal 17 Oktober 2014, pukul 09:00 – 11:10 WIB saya dan teman-teman melaksanakan test ELPT di UPT Bahasa ITB. Soalnya lumayan banyak ada 15o soal yang terdiri dari 50 listening, 50 structure dan 50 lagi… (maaf saya sudah lupa 😥 ). Test ELPT ini merupakan salah satu syarat untuk melanjutkan S2 di ITB, dengan nilai minimum ELPT 77 / TOEFL ITP 475.
Test ELPT ini merupakan tes pertama kali yang saya laksanakan dan saya belum mempunyai pengalaman dan persiapan sehingga untuk menjawab soal-soal saya mengalami kesulitan. Saya belum ada persiapan karna masih sibuk untuk mempersiapkan sidang tugas akhir nanti pada bulan November 2014. Mudahan-mudahan saja nilainya >= 77 dan bisa diterima untuk melanjutkan S2 nanti. Amin.
Dilihat sebanyak : 1998 kali